Industri makanan menyembunyikan
dan menyelubungi unsur kimia tambahan - excitotoxin (MSG dan aspartate), hingga
tak mudah dikenali. Tak masuk akal? Anda mau sewot? Faktanya adalah
banyak makanan diberi label "No MSG". Kenyataan di dalamnya
mengandung bukan hanya MSG, tapi juga dijejali dengan excitotoxin lain yang
setara potensi serta bahayanya. Seluruh keterangan di atas adalah
sungguh-sungguh. Dan semua bahan yang dikenal meracuni otak ini, diaduk ribuan
ton dalam makanan dan minuman guna mendongkrak penjualan. Bumbu kimia itu tak
punya tujuan lain kecuali sekadar penyedap dan pemanis aneka produk konsumsi. Seperti
diungkapkan tadi, pabrik dan industri makanan selalu menyelubungi penambahan
MSG dalam produknya. Berikut ini adalah daftar nama umum untuk MSG terselubung.
Ingat juga excitotoxin yang amat kuat, aspartate dan L-cystine, yang sering
ditambahkan dalam makanan, menurut ketentuan FDA harus disebutkan, tapi tidak
dicantumkan dalam label sama sekali.
Penyedap yang Selalu Berisi
MSG
Ø Monosodium
Glutamate (MSG).
Ø Protein Sayuran
Hydrolyzed.
Ø Protein
Hydrolyzed.
Ø Protein Tanaman
Hydrolyzed.
Ø Sari Protein
Tanaman.
Ø Sodium
Caseinate
Ø Calcium
Caseinate
Ø Sari Ragi.
Ø Protein
Jaringan (termasuk TVP).
Ø Ragi Autolyzed.
Ø Tepung Gandum
Hydrolyzed.
Ø Minyak Jagung.
Penyedap yang Sering Berisi MSG
Ø Sari Gandum.
Ø Malt Flavoring.
Ø Bouillon.
Ø Broth.
Ø Stock.
Ø Flavoring.
Ø Natural Flavors/Flavoring.
Ø Natural Beef Or Chicken Flavoring.
Ø Seasoning.
Ø Spices.
Penyedap
yang Mungkin Berisi MSG atau Excitotoxin
Ø Carrageenan.
Ø Enzymes.
Ø Soy Protein Concentrate.
Ø Soy Protein Isolate.
Ø Whey Protein Concentrate.
0 komentar:
:f ;;) :$ x(
:@ :~ ) :s (
Posting Komentar